Indonesia - Surah Surah Asy-Syams (Matahari) | المكتبة الإسلامية صدقة جارية عن المغفور لهم بإذن الله أحمد سليمان البراك وزوجته وابنائه سليمان ومحمد ويونس وابنته إيمان

,,

اللهم اجعل هذا العمل نافعاً لصاحبه يوم القيامة

ولمن ساهم وساعد بنشره

,,

Surah Surah Asy-Syams (Matahari)

Indonesia

Surah Surah Asy-Syams (Matahari) - Aya count 15
Facebook Twitter Google+ Pinterest Reddit StumbleUpon Linkedin Tumblr Google Bookmarks Email
وَالشَّمْسِ وَضُحَاهَا ( 1 ) Surah Asy-Syams (Matahari) - Aya 1
Demi matahari dan cahayanya di pagi hari,
وَالْقَمَرِ إِذَا تَلَاهَا ( 2 ) Surah Asy-Syams (Matahari) - Aya 2
dan bulan apabila mengiringinya,
وَالنَّهَارِ إِذَا جَلَّاهَا ( 3 ) Surah Asy-Syams (Matahari) - Aya 3
dan siang apabila menampakkannya,
وَاللَّيْلِ إِذَا يَغْشَاهَا ( 4 ) Surah Asy-Syams (Matahari) - Aya 4
dan malam apabila menutupinya,
وَالسَّمَاءِ وَمَا بَنَاهَا ( 5 ) Surah Asy-Syams (Matahari) - Aya 5
dan langit serta pembinaannya,
وَالْأَرْضِ وَمَا طَحَاهَا ( 6 ) Surah Asy-Syams (Matahari) - Aya 6
dan bumi serta penghamparannya,
وَنَفْسٍ وَمَا سَوَّاهَا ( 7 ) Surah Asy-Syams (Matahari) - Aya 7
dan jiwa serta penyempurnaannya (ciptaannya),
فَأَلْهَمَهَا فُجُورَهَا وَتَقْوَاهَا ( 8 ) Surah Asy-Syams (Matahari) - Aya 8
maka Allah mengilhamkan kepada jiwa itu (jalan) kefasikan dan ketakwaannya.
قَدْ أَفْلَحَ مَن زَكَّاهَا ( 9 ) Surah Asy-Syams (Matahari) - Aya 9
sesungguhnya beruntunglah orang yang mensucikan jiwa itu,
وَقَدْ خَابَ مَن دَسَّاهَا ( 10 ) Surah Asy-Syams (Matahari) - Aya 10
dan sesungguhnya merugilah orang yang mengotorinya.
كَذَّبَتْ ثَمُودُ بِطَغْوَاهَا ( 11 ) Surah Asy-Syams (Matahari) - Aya 11
(Kaum) Tsamud telah mendustakan (rasulnya) karena mereka melampaui batas,
إِذِ انبَعَثَ أَشْقَاهَا ( 12 ) Surah Asy-Syams (Matahari) - Aya 12
ketika bangkit orang yang paling celaka di antara mereka,
فَقَالَ لَهُمْ رَسُولُ اللَّهِ نَاقَةَ اللَّهِ وَسُقْيَاهَا ( 13 ) Surah Asy-Syams (Matahari) - Aya 13
lalu Rasul Allah (Saleh) berkata kepada mereka: ("Biarkanlah) unta betina Allah dan minumannya".
فَكَذَّبُوهُ فَعَقَرُوهَا فَدَمْدَمَ عَلَيْهِمْ رَبُّهُم بِذَنبِهِمْ فَسَوَّاهَا ( 14 ) Surah Asy-Syams (Matahari) - Aya 14
Lalu mereka mendustakannya dan menyembelih unta itu, maka Tuhan mereka membinasakan mereka disebabkan dosa mereka, lalu Allah menyama-ratakan mereka (dengan tanah),
وَلَا يَخَافُ عُقْبَاهَا ( 15 ) Surah Asy-Syams (Matahari) - Aya 15
dan Allah tidak takut terhadap akibat tindakan-Nya itu.
Facebook Twitter Google+ Pinterest Reddit StumbleUpon Linkedin Tumblr Google Bookmarks Email

Select language

Select surah